Fun
now browsing by category

Rahasia Gamal Menaklukkan 17 Negara dan Mendapatkan Penghargaan dari Pangeran Charles
Dokter Gamal Albinsaid M. Biomed, seorang dokter yang pernah mendapatkan penghargaan dari Pangeran Charles di Inggris ini telah membuktikan bahwa pemuda tidak bisa diremehkan dari segi ide, inovasi dan eksekusi. Dengan inovasi yang digerakkannya, motivator muda ini berhasil meraih penghargaan “The Prince of Wales Young Sustainability Entrepreneur” dari Pangeran CharlesSelengkapnya

7 Kota Paling Murah sebagai Destinasi Liburan, Cocok untuk Mahasiswa!
Liburan memang suatu hal yang diperlukan supaya kita gak stres. Banyak orang beranggapan liburan itu perlu uang banyak. Kata siapa liburan harus keluar uang banyak dan bikin kantong kering? Jangan jadikan liburanmu semakin membuatmu stres karena faktor biaya perjalanan. Berikut 7 kota termurah yang layak kamu kunjungi untuk liburan. 1.Selengkapnya

Lima Novel Anti-Mainstream untuk Mengisi Liburan
iCampers, apakah kamu seorang pecinta buku? Jika iya, kamu pasti tidak asing lagi dengan istilah poplit, atau teenlit. Berbagai macam genre novel pun pasti sudah kamu baca. Tetapi, tertarik kah kamu membaca novel dengan nuansa yang berbeda? Nah, kali ini iCampus akan merekomendasikan lima novel keren dari author-author dunia yangSelengkapnya

Tempat Rapat ala Mahasiswa UGM
Bagi seorang mahasiswa, rapat sudah menjadi agenda rutin yang menemani hari-hari perkuliahan. Rapat dimaksudkan untuk membicarakan berbagai macam hal, seperti persiapan sebuah acara atau pun pleno rutin. Agar bisa berjalan lancar dan menyenangkan, pemilihan tempat rapat menjadi salah satu hal yang dipertimbangkan. Di UGM, ada spot-spot yang sudah menjadi andalanSelengkapnya
